Usia
Usia sangat mempengaruhi metabolisme tubuh akibat mekanisme hormonal
sehingga memberi efek tidak langsung terhadap suhu tubuh. Pada neonatus
dan bayi, terdapat mekanisme pembentukan panas melalui pemecahan
(metabolisme) lemak coklat sehingga terjadi proses termogenesis tanpa
menggigil (non-shivering thermogenesis). Secara umum, proses ini mampu
meningkatkan metabolisme hingga lebih dari 100%. Pembentukan panas
melalui mekanisme ini dapat terjadi karena pada neonatus banyak terdapat
lemak coklat. Mekanisme ini sangat penting untuk mencegah hipotermi
pada bayi.
Adapun
suhu tubuh normal menurut usia dapat dilihat
pada tabel berikut:Usia Suhu (derajat celcius)3 bulan
37,56 bulan 37,51 tahun 37,73 tahun
37,25 tahun 377 tahun
36,89 tahun 36,711 tahun 36,713 tahun
36,6Dewasa 36,4> 70 Tahun 36,0
Kita
perlu mengetahui frekuensi nadi menurut umur untuk menentukan
normaltidaknya denut nadi orang tersebut. Berikut ini
adalah tabel rata-rata denyut nadimenurut
umur.Umur Jumlah Nadi (n kali / Menit)baru
lahir 120-1601-12 bulan 80-1401-2 tahun 80-1302-6
tahun 75-1206-12 tahun 75-11012-dewasa 60-100Usia
lanjut 60-70
Tidak ada komentar:
Posting Komentar